LAPORAN AKHIR 1 (MODUL 3)


1. Jelaskan bagaimana cara menentukan kaki dioda dari percobaan 1?
Jawab:
     Pada percobaan 1 kaki dioda ditentukan dengan cara melihat resistansi pada kaki masing-masing kaki dioda. Pada kaki anoda resistansinya akan kecil sehingga arus dapat mengalir pada dioda saat terhubung dengan kaki tersebut. Pada kaki katoda resistansinya sangat besar, pada percobaan diperoleh nilai max, karena nilai resistansi pada katoda sangat besar maka arus tidak dapat mengalir jika dihubungakan pada kaki tersebut.
   

1. Video Download Disini
2. HTML Download Disini
3. Rangkaian Download Disini
[Kembali ke atas]

Tidak ada komentar:

Posting Komentar