Laporan Akhir Percobaan 2


Pengaruh Ri terhadap output yaitu jika semakin besar Ri maka penguatan akan semakin kecil karena rumus dari penguatannya yaitu [(Rf/Ri)+1] sehingga outputnya semakin kecil, begitu pula sebaliknya. Pengaruh Rf terhadap output yaitu jika semakin besar Rf maka penguatan akan semakin besar karena rumus dari penguatan [(Rf/Ri)+1] sehingga outpunya semakin besar, begitu pula sebaliknya. Jika Ri dihilangkan maka penguatan akan bernilai tak hingga sehingga op amp akan mengeluarkan output maksimalnya yaitu 15 V atau sesuai dengan tegangan saturasinya. Data yang didapat terlihat  bahwa tegangan output merupakan penguatan yang tidak membaliik nilai dari tegangan inputnya dan data tersebut sesuai dengan teori mengenai non inverting. Jika Rf dihilangkan maka penguatan dari opamp akan bernilai 1 karena Vout=[(Rf/Ri)+1]Vi jadi jika Rf bernilai 0 maka outputnya akan bernilai Vin. Pengaruh Vsat terhadap output yaitu sebagai pemotong, jadi jika output memiliki tegangan melebihi Vsat mata outputnya yang dikeluarkan yaitu sebesar Vsat


1. Video Download Disini
2. HTML Download Disini

[Kembali ke atas]

Tidak ada komentar:

Posting Komentar